Peringati HUT TNI yang ke-79, Kodim 1408/Makassar Salurkan Air Bersih kepada Warga yang Butuhkan

    Peringati HUT TNI yang ke-79, Kodim 1408/Makassar Salurkan Air Bersih kepada Warga yang Butuhkan
    Peringati HUT TNI yang ke-79, Kodim 1408/Makassar salurkan air bersih kepada warga yang membutuhkan

    MAKASSAR - Dampak dari kemarau panjang yang melanda hampir di seluruh wilayah di indonesia khususnya kota Makassar mengakibatkan kurangnya pasokan air bersih, Sehingga kebutuhan air bersih sangat di rasakan oleh seluruh lapisan masyarakat terutama yang kurang mampu dan hanya mengandalkan air bersih dari PDAM. Rabu (25/9/2024)

      Hal ini mendorong prajurit TNI melalui Kodim 1408/Makassar untuk turun langsung mendistribusikan air bersih kepada masyarakat yang membutuhkan sampai ke pelosok-pelosok dan lorong-lorong kota makassar. Kegiatan Pendistribusian air bersih yang secara rutin dilaksanakan ini juga bertepatan dengan HUT TNI yang ke-79 pada tanggal 5 Oktober 2024.

     Penyaluran air bersih yang di laksanakan Kodim 1408/Makassar untuk saat ini sebanyak 40.000 liter kubik di dua kecamatan yang warganya sangat kekurangan air bersih yaitu, Kecamatan Tallo dan Kecamatan wajo.

      Mayor Inf Mappayukkang (Danramil 1408-02/Tallo mengungkapakan, "Dalam memperingati HUT TNI yang ke-79 serta mengatasi kesulitan masyarakat di wilayah Kodim 1408/Makassar, Kami bersama seluruh anggota dan Petugas PDAM Kota Makassar bergerak langsung ke wilayah-wilayah yang kekurangan air bersih dan menyalurkan kepada masyarakat. Hal ini sudah rutin kami laksanakan sebagai bentuk keperdulian TNI kepada masyarakat yang membutuhkan air bersih" Ungkapnya.( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Semarak Sambut Peringatan HUT TNI KE-79,...

    Artikel Berikutnya

    Beri Apresiasi Masa Pemerintahan Myl, Presiden...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Jelang Pemilu Damai 2024,  Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Lakukan Sosialisasi Kamtibmas Di Desa Binaan
    Jaga Kedaulatan NKRI, Pangdam XIV/Hsn Berangkatkan Satgas Yonif 726/Tml ke Daerah Perbatasan
    TNI Ajak Masyarakat Nonton Film “Believe-The Ultimate Battle
    Sukses Juara Umum MTQ Ke XXXIII Tingkat Kabupaten Pangkep, Ibu Sekda Pangkep Suriani Hamid Serahkan Piala Bergilir ke Camat Liukang Tupabiring  Muhammad Fitri Mubaraq,
    Temu Nasional Alumni SMK Negeri 2 Pangkep,  Polsek Bungoro Amankan Giat Jalan Sehat
    Pj Gubernur Sulsel  Prof Zudan Arif Hadiri Puncak Perayaan HUT ke-56 PT Semen Tonasa
    Sukses Juara Umum MTQ Ke XXXIII Tingkat Kabupaten Pangkep, Ibu Sekda Pangkep Suriani Hamid Serahkan Piala Bergilir ke Camat Liukang Tupabiring  Muhammad Fitri Mubaraq,
    Jelang Pemilu Damai 2024,  Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Lakukan Sosialisasi Kamtibmas Di Desa Binaan
    Temu Nasional Alumni SMK Negeri 2 Pangkep,  Polsek Bungoro Amankan Giat Jalan Sehat
    PT Semen Tonasa Dukung Pengembangan UMKM Lokal di Bazar BerKriyasi Makassar
    Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Koramil 1421-06/ Segeri Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu.
    Peringati HUT TNI ke- 79, Kodim 1421/ Pangkep Gelar Makan Gratis Donor Darah dan Beri Bantuan Terhadap Warga  Kurang Mampu
    Polisi Peduli ; Kapolsek Ma'rang Iptu Rahmania Serahkan Bantuan Kepada Warga Korban Kebakaran di Kampung Alekarajae
    Paslon Bupati Pangkep Nomor Urut Satu MYL-ARA Luncurkan Program SDGs untuk Wujudkan Desa dan Kelurahan Tanpa Kemiskinan
    Antusiasme Warga Sapanang Sambut Kampanye Tatap Muka Paslon Nomor Urut 1, MYL-ARA

    Ikuti Kami